Cara Mengatur Jadwal Ujian CBT E-ujian.id

Untuk memastikan aplikasi berjalan dengan baik, maka e-ujian.id menerapkan beberapa rule terhadap total ujian yang akan berlangsung di setiap jam dan harinya. Berikut adalah detail batasan yang kami terapkan:

  • Setiap sekolah dapat menjalankan 30 ujian bersamaan dalam 1×24 jam sehingga harus memilih hari lain jika ingin menjalankan lebih dari 30 ruang ujian di hari yang sama.
  • 70 total ujian bersama di dalam jam yang sama sehingga jika jam tersebut sudah penuh maka sekolah dapat memilih waktu ujian yang berbeda.

Sekolah harus mengaktifkan ruang ujian terlebih dahulu agar ujian dapat dilakukan dan berikut adalah panduan untuk mengaktifkan jadwal ujian CBT di layanan e-ujian.id:

  1. Login melalui url sekolah (pastikan login melalui url sekolah yang valid) sebagai admin atau guru:

2. Setelah login, silakan pilih menu Ujian CBT >> Ruang Ujian dan kemudian pilih kode ujian yang ingin diatur

3. Selanjutnya, silakan pilih menu Setting Jadwal Ujian

4. Selanjutnya, silakan tentukan tanggal, waktu mulai dan selesai:

Klik Save untuk menyimpan dan selesai. Jadwal ujian sudah siap dan akan otomatis siap dilaksanakan di hari dan jam yang telah ditentukan.