Cara Aktifkan dan Non-aktifkan Kelas Ujian
Agar calon peserta ujian dapat mulai melakukan pengerjakan soal ujian, maka pastikan untuk mengaktifkan kelas ujian Anda. Admin dan Guru dapat mengaktifkan kelas Ujian.
Untuk melakukannya, klik menu Kelas Ujian >> Detail pada kelas ujian yang ingin diaktifkan:

Selanjutnya, klik mulai Pengerjakan atau Mulai Kembali.

Soal akan aktif dan peserta akan mulai bisa mengerjakan.
Untuk menon-aktifkan soal atau pertanyaan, silakan kembali ke menu Kelas Ujian >> Detail dan kemudian klik Hentikan Waktu Pengerjaan.

Selesai. Peserta secara otomatis tidak akan dapat mengakses Kelas Ujian.